Jumat, 29 September 2017

Setting NAT Pada Mikrotik

Kali ini saya akan share Setting NAT Pada Mikrotik  .Sebelum itu mari mengenal apa itu NAT?

NAT (Network Address Translation) adalah cara menghubungkan  banyak komputer ke jaringan internet.

Berikut Cara Setting nya.

1.Pasang kabel induk ke eth1 pada mikrotik dan kabel lan ke eth 2.

2.Pasang lan ke laptop/pc.

3.Kemudian buka winbox.

4.Setelah itu reset configuration.










5.Pilih Remove configuration.

















6.setelah itu ping google.com hasilnya akan muncul.





7.Setelah itu masuk lagi ke winbox.

8.Masuk ke addres klik + dan masukan eth 2.





9.Kemudian setting DHCP server klik DHCP setup dan next.

10.Setelah langkah tadi selesai sekarang setting NAT yaitu dengan massuk ke
IP > Firewall.

11.Pilih NAT klik + saat di menu general out interface nya pilih eth 1.

12.Kemudian pilih menu action saat di kolom action pilih maquarade dan apply ok.
13.Exit winbox dan masuk kembali.

14.Selanjutnya masuk cmd dan tes kembali google.com jika hasilnya reply maka berhasil.

Selesai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar